Sunday, January 24, 2016

Pengertian Budaya Feodal - Tugas pkn kelas XI MIPA 2 SMA NEGERI 3 MERAUKE

Budaya Feodal adalah budaya yang hanya bisa dinikmati oleh segelintir orang, dilakoni oleh para pemimpin dan orang yang berada dalam lingkaran kekuasaan, mereka yang bisa merapatkan diri. Budaya Feodal berasal dari budaya Barat. Pada dasarnya feodal adalah suatu penataan hubungan antara bangsawan dengan prajurit, biasanya berlaku di kalangan militer, juga dilingkungan kerajaan untuk raja dan keluarga kerajaan serta kroninya. Kini sudah pula masuk kedalam budaya politik dan kekuasaan pemerintahan. Jangan sampai budaya itu masuk ke dalam rumah tangga, diterapkan oleh seseorang terutama kepada istri dan anak-anaknya serta lingkungan famili dekat dan tetangganya, suasananya sangat tidak enak dan kaku karena tidak demokratis.

0 komentar:

Post a Comment

Silahkan Komentari Posting ini, dilarang SPAM atau Menulis link. Kami Akan segera menghapus komentar Anda.. Mohon berkomentar dengan santun dan sopan.. Dilarang menggunakan Kalimat jorok atau Kasar!!